Pengembangan Buku Saku Digital Berbasis Android pada Mata Pelajaran Pemrograman Dasar di Kelas X SMK Yapalis Krian

Authors

DOI:

https://doi.org/10.30736/jti.v6i2.668

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk menghasilkan produk bahan ajar berupa buku saku digital berbasis android pada mata pemrograman dasar kelas X SMK. Model pengembangan yang digunakan yaitu model ADDIE yang terdiri atas tahap analysis (analisis), design (desain), development (pengembangan), implementation (implementasi) dan evaluation (evaluasi). Tahap analysis merupakan analisis kebutuhan yang digunakan untuk penyusunan buku saku digital; tahap design merupakan tahap pembuatan rancangan awal buku saku dgital berupa storyboard kemudian didesain menggunakan aplikasi desain dan juga pembuatan konten yang akan digunakan pada tahap selajutnya; tahap development merupakan tahap dimana desain dan konten yang telah dibuat masukkan ke dalam Adobe Animate CC 2017, setelah buku saku digital jadi maka tahap selanjutnya yaitu validasi buku saku digital, revisi tahap 1, uji coba perorangan, revisi tahap 2 dan uji coba kelompok kecil; tahap implementation merupakan tahap penerapan buku saku digital; tahap evaluation merupakan tahap memberikan penilaian terhadap buku saku digital dan juga melihat keefektifannya. Namun tahap implementation dan evaluation tidak dilakukan karena keterbatasan situasi dan kondisi karena adanya pandemi Covid’19. Berdasarkan hasil pengembangan didapatkan hasil bahwa pengembangan buku saku digital berbasis adroid pada mata pelajaran pemrograman dasar di kelas X SMK Yapalis Krian dinyatakan layak sebagai bahan ajar. Hasil validasi ahli media mendapatkan nilai sebesar 85% dengan kategori sangat layak, hasil validasi ahli materi mendapatkan nilai sebesar 92% dengan kategori sangat layak dan respon siswa mendapatkan nilai sebesar 83,98 % dengan kategori sangat layak.

Downloads

Download data is not yet available.

Author Biographies

Miftahul Jannah, Universitas Muhammadiyah Sidoarjo

Pendidikan Teknologi Informasi

Fitria Nur Hasanah, Universitas Muhammadiyah Sidoarjo

Pendidikan Teknologi Informasi

References

Agustina, A. (2018). Upaya Menerapkan Kemampuan Guru Menerapkan Bahan Ajar di SMA Negeri 3 Ogan Komering Ulu. Jurnal Educative, 3(1), 21.

Anisah, A., & Azizah, E. N. (2016). Pengaruh Penggunaan Buku Teks Pelajaran dan Internet sebagai Sumber Belajar Terhadap Hasil Belajar Siswa pada Pembelajaran IPS (Eksperimen Kuasi Pada Kelas VII di SMP Negeri 1 Palimanan Kabupaten Cirebon). Jurnal Logika, 18(3), 1–18. http://jurnal.unswagati.ac.id/index.php/logika/article/viewFile/215/138

Aprelliyanto, Y. (2019). Pengembangan Bahan Ajar Ipa Berbasis Android Materi Gaya Dan Gerak Kelas Iv Sdn Kembangarum 02 Semarang. Universitas Negeri Semarang.

Billett, S. (2011). The Standing of Vocational Education. Societal Esteem and Implications for Its Enactment, 11(2), 10–14.

Edi, S., Suharno, S., & Widiastuti, I. (2017). Pengembangan Standar Pelaksanaan Praktik Kerja Industri (Prakerin) Siswa Smk Program Keahlian Teknik Pemesinan Di Wilayah Surakarta. Jurnal Ilmiah Pendidikan Teknik Dan Kejuruan, 10(1), 22. https://doi.org/10.20961/jiptek.v10i1.14972

Faiqoh, A., Firmania, N., & Wibawa, A. P. (2015). Pengembangan modul cetak dan visualisasi algoritma pemrograman dasar untuk smk kelas x. Seminar Nasional Teknologi Informasi Dan Multimedia, 6–8.

Hanif, M. (2018). Pengembangan Media Pembelajaran Buku Saku Digital untuk Kompetensi Dasar Teknik Memperoleh Modal Usaha Kelas X Pemasaran SMK. Jurnal Pendidikan Tata Niaga ( JPTN ), 06(ISSN : 2337-6708), 145–150.

Hernawan, A. H., Permasih, & Dewi, L. (2017). Pembangan Bahan Ajar. 1489–1497. http://file.upi.edu/Direktori/FIP/JUR._KURIKULUM_DAN_TEK._PENDIDIKAN/194601291981012-PERMASIH/PENGEMBANGAN_BAHAN_AJAR.pdf

Kemdikbud. (2014). Pemrograman Dasar.

Kusumam, A., Mukhidin, M., & Hasan, B. (2016). Pengembangan Bahan Ajar Mata Pelajaran Dasar dan Pengukuran Listrik untuk Sekolah Menengah Kejuruan. Jurnal Pendidikan Teknologi Dan Kejuruan, 23(1), 28. https://doi.org/10.21831/jptk.v23i1.9352

Mastura, & Santaria, R. (2020). Dampak Pandemi Covid-19 terhadap Proses Pengajaran bagi Guru dan Siswa Pendahuluan. Jurnal Studi Guru Dan Pembelajaran, 3(2), 289–295.

Nasional, D. P. (2008). Kamus Bahasa Indonesia. In Acta Universitatis Agriculturae et Silviculturae Mendelianae Brunensis (Pusat Baha).

Putri, Y. F. (2017). Pengembangan Aplikasi Buku Saku Berbasis Android Sebagai Media Pembelajaran Hukum Kesehatan di Akademi Farmasi Surabaya. It-Edu, 2(02).

R, N., Izzatin, M., & Mucti, A. (2019). Desain pengembangan buku saku digital matematika smp berbasis android sebagai media pembelajaran dalam meningkatkan minat belajar siswa. Edukasia, 6, 4–17.

Rahmawati, G. (2016). Buku Teks Pelajaran Sebagai Sumber Belajar Siswa di Perpustakaan Sekolah di SMASN 3 Bandung. Edulib, 5(1), 102–113. https://doi.org/10.17509/edulib.v5i1.2307

Renesia. (2020). 10 Alasan Memilih Jurusan Multimedia. Https://Www.Renesia.Com/10-Alasan-Memilih-Jurusan-Multimedia/.

Sugiyono. (2018). Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Alfabeta.

Suryaningsih, A. (2020). Peningkatan Motivasi Belajar Siswa Secara Online Pada Pelajaran Animasi 2D Melalui Strategi Komunikasi Persuasif. Ideguru: Jurnal Karya Ilmiah Guru, 5(1), 9–15. https://doi.org/10.51169/ideguru.v5i1.143

PlumX Metrics

Published

2021-09-13

How to Cite

Jannah, M., & Hasanah, F. N. (2021). Pengembangan Buku Saku Digital Berbasis Android pada Mata Pelajaran Pemrograman Dasar di Kelas X SMK Yapalis Krian. Joutica, 6(2), 461–466. https://doi.org/10.30736/jti.v6i2.668

Issue

Section

Jouticla Jurnal Teknik Informatika