Kuat Tekan Beton Dengan Substitusi Limbah Pengolahan Kelapa Sawit

Authors

  • Lissa Opirina
  • Dewi Purnama Sari
  • Rona Reskuna

DOI:

https://doi.org/10.30736/cvl.v5i1.407

Keywords:

Kuat Tekan, Kerak Boiler Cangkang Sawit, Serat Tandan Kosong Kelapa Sawit

Abstract

Penambahan limbah pengolahan kelapa sawit berupa serat tandan kosong kelapa sawit dan abu kerak boiler cangkang sawit pada penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perbandingan nilai kuat tekan beton benda uji yang diberi serat dan bahan tambah dengan beton tanpa penambahan serat (0%). Benda uji yang digunakan adalah silinder beton dengan diameter 15 cm dan tinggi 30 cm. Persentase serat yang digunakan yaitu 4%, 5%, 6%,7% dan 8%. Kuat tekan rata-rata silinder beton tanpa penambahan serat tandan kosong kelapa sawit sebagai beton pembanding (0%) umur 28 hari adalah 31,85 MPa. Pada penambahan serat 4%, 5%, 6%, 7%, dan 8%, nilai kuat tekan rata– rata adalah 25,89 MPa, 26,23 MPa, 28,78 MPa, 30,384 MPa, dan 30,57 MPa. Kuat tekan optimum beton serat diperoleh pada persentase 8% yaitu sebesar 30,57 MPa. Secara keseluruhan dapat dilihat bahwa kuat tekan beton mengalami peningkatan dari mutu beton rencana f`c 25 MPa dan masih tergolong dalam jenis beton struktural.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Asroni, Ali. (2010). Balok Dan Pelat Beton Bertulang. Yogyakarta. Edisi Pertama Graha Ilmu.

Astanto, Triono Budi. (2001). Kontruksi Beton bertulang. Yogyakarta. Edisi Pertama Kanisius,

Badan Standarisasi Nasional SNI 2491 (2014). Metode Uji Kekuatan Tarik Belah Spesimen Beton Silinder

Badan Standarisasi Nasional, SNI-2847. (2013). Tata Cara Perencanaan Struktur Beton Untuk Bangunan Gedung.

Badan Standarisasi Nasional, SNI 15-2049 (2004), Semen Portland Pozolan.

Badan Standarisasi Nasional SNI 03-246l (2002). Spesifikasi Agregat Ringan Untuk Beton Ringan Struktural.

Departemen Pekerjaan Umum SNI 03-1929 (2002). Tata Cara Rencana Perencanaan Struktur Baja Untuk Bangunan Gedung.

Dhana, R. R., Rizha, N. Z. Y., & Hartantyo, S. D. (2018). ANALISA PENGARUH PENGGUNAAN LIMBAH KAIN JEANS SEBAGAI SERAT TERHADAP KUAT LENTUR BETON. SAINS DAN TEKNOLOGI, 1(1), 193-198.

Direktor Jendral Pekebunan. (2017). Luas Areal Dan Produksi Kelapa Sawit, Statistik Perkebunan Indonesia,

Fauzi R. (2011). Uji Berat Jenis Serat, Jurnal Tekstil Volume 5 Halaman 1-20, Bandung: Sekolah Tinggi Teknologi Tekstil Bandung.

Hartantyo, S. D., & Kartikasari, D. (2018). THE USE OF SUGARCANE BAGASSE ASH AS AN ALTERNATIVE TO CEMENT COMPOSITE IN CONTRAST TO K-175 QUALITY CONCRETE. In PROCEEDING International Conference Technopreneur and Education 2018 (Vol. 1, No. 1, pp. 397-402).

Hepiyanto, Rasio, and Dwi Kartikasari. "PENGARUH CAMPURAN AIR LIMBAH (AIR SELOKAN) TERHADAP KUAT TEKAN BETON f’c 14.5 Mpa (K-175)." UKaRsT 2, no. 2 (2018): 19-25.

Mulyono T. (2005), Teknologi Beton, Yogyakarta. Penerbit Andi.

Nuria Guning. (2013). Pembuatan Beton Serat Tandan Kosong Kelapa Sawit. Jurnal Magister Ilmu Fisika Volume 3 Halaman 1-17. Medan : Universitas USU

Opirina L, Sari DP. (2018). Pengaruh Penambahan Serat Tandan Kosong Kelapa Sawit (TKKS) Terhadap Kuat Tarik belah Beton Normal, Jurnal Portal, Vol.11, No.2/Oktober 2019, Politeknik Negeri Lhokseumawe.

Salain, Dalam Yaya. (2010). Perencanaan Serat Bagu Terhadap kuat Tarik Dan Kuat Tekan Beton. Jurnal Staf Pengajar Jurusan Teknik Sipil : Politeknik UNAND

Satwarnirat. (2005). Pengaruh Penambahan Serat Tandan Kosong Kelapa Sawit Terhadap Kuat Tekan dan Kuat Tarik Belah Beton. Jurnal Staf Pengajar Jurusan Teknik Sipil, Politeknik Unand.

Soroushian, L., and Bayasi, Z.. (1987). Concept Of Fiber Reinforced Concrete. Proceeding of the international semimar on fiber reinforced concrete, Michigan State Universyty, USA.

Suhendro, B. (2000), Beton Fiber Lokal Konsep Aplikasi dan Permasalahan. Laporan Kursus Singkat Teknologi Bahan Lokal dan Aplikasinya di Bidang Teknik Sipil, PAU Ilmu Teknik UGM, Yogyakarta.

TjokrodimuljoK. (2007). Teknologi Beton, Yogyakarta. Penerbit Nafiri.

Wuryati, S. dan Candra, R. (2001). Teknologi Beton, Yogyakarta: Kansius.

Yusra A. (2014). Pengaruh Variasi Zat Tambahan Terhadap Sifat Mekanis Beton Mutu Tinggi, Universitas Syiah Kuala.

PlumX Metrics

Published

2020-03-26

How to Cite

Opirina, L., Sari, D. P., & Reskuna, R. (2020). Kuat Tekan Beton Dengan Substitusi Limbah Pengolahan Kelapa Sawit. Civilla : Jurnal Teknik Sipil Universitas Islam Lamongan, 5(1), 368–375. https://doi.org/10.30736/cvl.v5i1.407

Issue

Section

Jurnal CIVILA