Alat Penyangrai Dua Variabel Green Beans

Authors

  • Noor Yulita Dwi Setyaningsih Universitas Muria Kudus
  • Handika Bagus Pratama Universitas Muria Kudus

DOI:

https://doi.org/10.30736/jt.v16i2.1238

Keywords:

Penyangrai, Green Beens, kendali, Suhu

Abstract

Kopi merupakan salah satu komoditas yang memiliki banyak peminat, hal ini menyebabkan permintaan produksi kopi meningkat. Banyak pembisnis kopi yang bermunculan. Hal ini menjadi daya saing diantara pengusaha kopi untuk menghasilkan cita rasa kopi yang baik. Salah satu proses yang penting untuk menghasilkan cita rasa biji kopi adalah penyangraian kopi (roasting). Proses sangrai masih dilakukan secara manual dengan full tenaga manusia, kondisi ini memiliki kekurangan salah satunya adalah hasil kopi sangrai yang tidak merata dan membutuhkan waktu yang lama. Sehingga dalam penelitian ini membuat alat penyangrai kopi dengan memanfaatkan tabung gas sebagai sumber panas, serta Arduino sebagai kendali suhu dan memanfaatkan sensor termokopel untuk pendeteksian suhu ruang penyangrai kopi. Dari hasil didapatkan bahwa alat penyangrai kopi yang dibuat dapat menghasilkan dua jenis variabel kopi sangrai yaitu hasil sangrai kopi berwarna coklat dan berwarna hitam. Untuk menghasilkan kopi sangrai berwarna coklat membutuhkan waktu sangrai selama 20 menit dan untuk menghasilkan kopi sangrai berwarna hitam membutuhkan waktu 45 menit. Dengan akurasi sensor termokopel yang digunakan sebesar 99% dan pengendalian suhu diantara 150 - 175℃.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Asmara, D.P., Indrawati, E.M. and Sari, K.R.T.P. (2021) ‘Pengembangan Alat Penyangrai Biji Kopi Otomatis Berbasis Arduino Uno’, in Seminar Nasional Inovasi Teknologi, pp. 1–6.

Damayanti, A.E., Wirjatmadi, B. and Sumarmi, S. (2023) ‘Manfaat Konsumsi Kopi dalam Meningkatkan Kemampuan Mengingat’, Media Gizi Kesmas, 12(1), pp. 463–468. Available at: https://doi.org/10.20473/mgk.v12i1.2023.463-468.

Farhaty, N. and Muchtaridi (2016) ‘Tinjauan Kimia dan Aspek Farmakologi Senyawa Asam Klorogenat Pada Biji Kopi’, Jurnal Ilmiah Farmasi Indonesia, 14(1), pp. 214–227.

Ginting, W. et al. (2013) ‘RANCANG BANGUN ALAT PENYANGRAI KOPI MEKANIS TIPE ROTARI (Design and Construction of Mechanical Equipment Coffee Roasters Rotary Type)’, Ilmu dan Teknologi Pangan J.Rekayasa Pangan dan Pert, 2(1), pp. 108–111.

Latunra, A.I. et al. (2021) ‘Analisis kandungan Kafein Kopi (Coffea Arabica) pada Tingkat Kematangan Berbeda Menggunakan Spektrofotometer UV-Vis’, Jurnal Ilmu dan Alama, 12(1), pp. 45–50. Available at: https://journal.unhas.ac.id/index.php/jai2.

Marhaenanto, B., Soedibyo, D.W. and Farid, M. (2015) ‘Penentuan Lama Sangrai Kopi Berdasarkan Variasi Derajat Sangrai Menggunakan Model Warna RGB Pada Pengolahan Citra Digital (Digital Image Processing)’, Jurnal Agroteknologi, 9(2), pp. 102–111. Available at: https://jurnal.unej.ac.id/index.php/JAGT/article/view/3536.

Nasution, A.R. et al. (2023) ‘Desain Mesin Sangrai Kopi Dengan Menggunakan Sensor Thermocouple Kapasitas 2kg Untuk Peningkatan’, ABDI SABHA (Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat), pp. 1–9.

Nur rizky, A. et al. (2023) ‘Pengaruh Temperatur Roasting Biji Kopi Terhadap Kandungan Kafein Menggunakan Spektrofotometri Uv-Vis’, Chemical Engineering Journal Storage (CEJS), 3(1), p. 86. Available at: https://doi.org/10.29103/cejs.v3i1.9279.

Palungan, M.B. et al. (2017) ‘Rancang Bangun Alat Sangrai Biji Kopi Dengan Kontrol Temperatur’, in Prosiding Seminar Hasil Penelitian, pp. 192–196.

Rusnadi, I. et al. (2018) ‘Prototif Alat Penyangrai Kopi Tipe Rotari Dilengkapi Pre-Heater Prototype of Roaster Coffe Rotary Type With Pre-Heater’, Jurnal Kinetika, 9(1), pp. 20–25. Available at: https://jurnal.polsri.ac.id/index.php/kimia/index.

Saleh, S.A., Ulfa, R. and Setyawan, B. (2021) ‘Identifikasi Kadar Air, Tingkat Kecerahan Dan Citarasa Kopi Robusta Dengan Variasi Lama Perendaman’, Jurnal Teknologi Pangan Dan Ilmu Pertanian (Jipang), 2(1), pp. 41–48. Available at: https://doi.org/10.36526/jipang.v2i1.1215.

Setyawan, E.Y. et al. (2019) ‘Peningkatan Produktivitas Mesin Sangrai Biji Kopi Di Ukm Kabupaten Kediri’, Jurnal Aplikasi Dan Inovasi Ipteks ‘Soliditas’ (J-Solid), 2(1), p. 19. Available at: https://doi.org/10.31328/js.v2i1.1284.

Silaen, D.J., Putra, A. and Rohanah, A. (2014) ‘Uji Kecepatan Putaran Optimal pada Alat Penyangrai Kopi Tipe Rotari terhadap Kualitas Hasil Sangrai’, Keteknikan Pertanian, 2(1), pp. 158–163.

Sinaga, G.H. et al. (2023) ‘Rancang Bangun Sistem Kontrol Smart Grinder Kopi Berbasis Arduino Uno’, Buletin Profesi Insinyur, 6(3), pp. 89–93. Available at: http://dx.doi.org/10.20527/bpi.v6i3.215.

Sofi’, I. (2014) ‘Rancangbangun Mesin Penyangrai Kopi dengan Pengaduk Berputar Coffee’s Roaster Design Machine with Rotating Mixer’, TekTan Jurnal Ilmiah Teknik Pertanian, 6(April), pp. 34–45.

Suwarnimi, N.N., Mulyani, S. and Triani, I.G.A.L. (2017) ‘Pengaruh Blending Kopi Robusta Dan Arabika Terhadap Kualitas Seduhan Kopi’, Rekayasa dan Manajemen Agroindustri, 5(3), pp. 85–92.

Downloads

PlumX Metrics

Published

2024-09-06

How to Cite

Noor Yulita Dwi Setyaningsih, & Handika Bagus Pratama. (2024). Alat Penyangrai Dua Variabel Green Beans . Jurnal Teknika, 16(2), 61–66. https://doi.org/10.30736/jt.v16i2.1238

Issue

Section

Jurnal teknika