Desain Struktur Gedung 24 Lantai, Dengan Sistem Bracing, Berbasis Gaya Menggunakan LRB (Lead Rubber Bearing)
DOI:
https://doi.org/10.30736/cvl.v5i2.496Keywords:
lead rubber bearing, bangunan tahan gempa, berbasis gaya, struktur analisisAbstract
Salah satu upaya untuk mengurangi kerusakan akibat gempa adalah dengan menggunakan LRB (Lead Rubber Bearing). Oleh karena itu penggunaan teknologi Lead Rubber Bearing dalam mendesain gedung sangatlah diperlukan. Sistem ini akan mencegah struktur mengalami deformasi yang besar pada arah horizontal. Penelitian dilakukan dengan pemodelan struktur baja yang terdiri dari 24 lantai dengan menggunakan kolom profil WF (Wide Flange) dan balok profil WF. Metode berbasis gaya ini untuk memperkirakan berapa gaya geser saat gempa terjadi. Dalam mendesain dan menganalisis struktur gedung digunakan bantuan software ETABS dan dilakukan perhitungan secara manual berdasarkan SNI 1726:2019 dan SNI 1729:2015. Hasil yang diperoleh yaitu peningkatan periode getar struktur pada penggunaan sistem lead rubber bearing menjadi 2,946 detik dan simpangan antar lantai yang terjadi pada lantai 1 arah Y sebesar 1,769 mm, sedangkan struktur yang menggunakan sistem fixed base periode getar yang didapatkan adalah 2,866 detik dan simpangan antar lantai yang terjadi pada lantai 1 arah Y sebesar 0,71 mmDownloads
References
American Institute of Steel Construction. 2010. Ketentuan Seismik untuk Baja Struktural Bangunan.
Budiono, Bambang. Lucky Supriatna. 2016. Studi Komparasi Desain Bangunan Tahan Gempa dengan Menggunakan SNI 03-1726-2002 dan RSNI 03-1726-201X. Bandung, ITB Press.
Dwiyanto, Efri. Bayzoni Eddy. Purwanto. 2017. Analisis Dinamik Struktur Bangunan Gedung yang Menggunakan Sistem Seismic Isolation Lead Rubber Bearing. Universitas Lampung.
SNI 1726:201. Tata Cara Perencanaan Ketahanan Gempa untuk Struktur Bangunan Gedung dan Non Gedung.
SNI 1729:2015. Spesifikasi untuk Bangunan Gedung Baja Struktural
Tavio. Usman Wijaya. 2018. Desain Rekayasa Gempa Berbasis Kinerja. Edisi 2. Surabaya. Andi Publis
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Authors who publish in this journal agree to the following terms:
-
- Copyright on any article is held by the author.
- The author grants the journal first publication rights with the work licensed concurrently under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgment of authorship and initial publication of the work in this journal.
- Authors may make separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of that journal (for example, posting it to an institutional repository or publishing it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (for example, in an institutional repository or on their website) before and during the submission process, as doing so can lead to productive exchange, as well as earlier and greater citation of the published work.
- Published articles and related materials distributed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License
Civilla (Jurnal Teknik Sipil Universitas Islam Lamongan) by Universitas Islam Lamongan is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Based on a work at https://jurnalteknik.unisla.ac.id/index.php/CVL/index