Rancang Bangun Alat Pengusir Burung Pemakan Padi Berbasis Mikrokontroller Atmega328 Dengan Sel Surya

Authors

  • Arief Budi Laksono Fakultas Teknik
  • A Rifqi Zulfahmi Zahidi Fakultas Teknik

DOI:

https://doi.org/10.30736/je.v2i1.32

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk merencanakan dengan mendesain alat pengusir burung pemakan padi berbasis mikrokontroller dengan sel surya sebagai . Dimana selama ini pengusiran burung oleh petani masih menggunakan cara-cara manual atau dengan bantuan kerja manusia. Program pada mikrokontroller Atmega328 menggunakan asembler atau C, sensor PIR digunakan untuk menangkap pergerakan burung. Untuk mengusik kehadiran burung menggunakan sirine yang mampu mengeluarkan suara dengan keras. Hasil yang diperoleh dari penelitian ini adalah desain Alat Pengusir Burung Pemakan Padi Berbasis Mikrokontroller Atmega 328 Dengan Sel Surya dengan sensor pir sebagai pendeteksi kehadiran burung.

Downloads

Download data is not yet available.

Author Biographies

Arief Budi Laksono, Fakultas Teknik

Dosen Teknik Elektro Universitas Islam Lamongan

A Rifqi Zulfahmi Zahidi, Fakultas Teknik

Teknik Elektro

References

Abdul Kadir.1991. Pemrograman Dasar Turbo C Untuk Ibm Pc: Andi Offset. Yogyakarta

Dian, Artanto. 2012. Interaksi Aduino dan Labview: PT.Elex Media Komputindo. Jakarta

Feri, Djuandi. 2011. Pengenalan Arduino. Diakses pada 10/6/2014 dari www.tobuku.com

PlumX Metrics

Published

28-08-2017

How to Cite

Laksono, A. B., & Zahidi, A. R. Z. (2017). Rancang Bangun Alat Pengusir Burung Pemakan Padi Berbasis Mikrokontroller Atmega328 Dengan Sel Surya. JE-Unisla, 2(1). https://doi.org/10.30736/je.v2i1.32

Issue

Section

editorial elektro